Para pemimpin dua negara bersenjata nuklir di Eropa itu akan bertolak secara terpisah dan diperkirakan bakal membujuk Trump agar tak buru-buru membuat kesepakatan gencatan senjata dengan Vladimir Putin.
Email yang dikirim dari alamat departemen sumber daya manusia itu memberi batas waktu bagi karyawan hingga Senin (24/2) pukul 11.59 Waktu Standar Timur untuk memberikan tanggapan.
Pelaku memasuki RS UPMC Memorial dan langsung menuju ICU di mana dia langsung menyandera seorang anggota staf.
Kemungkinan pertemuan puncak itu bisa mencakup pembicaraan luas mengenai isu-isu global, termasuk perang di Ukraina.
Pemerintahan Trump mengusulkan kesepakatan mineral tanah jarang sebagai bagian dari negosiasi yang lebih luas untuk mengakhiri perang di Ukraina.
Proposal Pusat Analisis Kebijakan Eropa (CEPA) mengusulkan penerapan "strategi tekanan maksimum" agar Rusia mau berunding dengan itikad baik.
Juri juga memutuskan Hadi Matar bersalah atas penyerangan terhadap pria lain yang terluka dalam serangan itu.
Sambutan hangat untuk para delegasi tidak bisa menutupi ketegangan di antara negara anggota G20, bahkan sebelum pertemuan dimulai.
Reporter VOA Valdya Baraputri melaporkan untuk pemirsa Metro TV mengenai inflasi yang belum terkendali mendorong peningkatan harga-harga pangan dan produksi di Amerika , hari Sabtu pagi, 22 Februari 2025.
Seorang pejabat Amerika Serikat tidak menganggap situasi di sana seperti sebelum 9/11, tetapi menambahkan bahwa ada beberapa tempat yang menciptakan peluang bagi kelompok seperti al-Qaida dan ISIS.
Kecelakaan udara yang banyak terjadi sekitar sebulan terakhir akhirnya menekan kepercayaan warga AS akan keselamatan penerbangan komersial, menurut survei AP-NORC Center for Public Affairs Research. Tapi angka ini masih relatif tinggi dibandingkan kepercayaan terhadap modus transportasi lainnya.
Tunjukkan lebih banyak