Hubungan Jepang-China semakin tegang akibat pembangunan kapasitas militer Beijing di kawasan tersebut, sementara Jepang memperkuat aliansi keamanan dengan Amerika Serikat dan sekutunya.
Kritik Xi terhadap proteksionisme memberikan gambaran tentang bagaimana China akan berupaya memposisikan diri setelah Donald Trump resmi menjabat pada Januari.
Meski China sudah menghapus kebijakan satu anak yang sudah berlaku selama 35 tahun pada 2015, negara itu mengalami kesulitan untuk meningkatkan angka kelahiran, terutama ketika masyarakat pedesaan bermigrasi ke kota untuk mencari pekerjaan.
Kunjungan Presiden Lai Ching-te akan dilakukan pada akhir masa pemerintahan Presiden Joe Biden, yang mengatakan pasukan Amerika akan membela Taiwan jika terjadi invasi oleh China.
VOA Headline News: Antisipasi Perubahan Kebijakan Luar Negeri AS, China Desak Uni Eropa untuk Perbaiki Hubungan Jumat, 15 November 2024, pukul 12.00 WIB
Presiden AS Joe Biden dan Presiden Prabowo Subianto bertemu hari Selasa di Gedung Putih untuk memperkuat hubungan AS-Indonesia. Pertemuan ini berlangsung beberapa hari setelah Indonesia dan Tiongkok menandatangani perjanjian maritim yang mengundang kontroversi.
Donald Trump telah menunjuk pejabat-pejabat senior untuk pemerintahannya yang baru. Namun analis yang berbicara kepada kantor berita Reuters pada hari Rabu (13/11) mengatakan penunjukan pejabat-pejabat baru ini akan membuat hubungan dengan China menjadi "sangat sulit."
Indonesia dan Amerika Serikat sepakat memperkuat kemitraan dalam hubungan diplomatik antar kedua negara yang telah berjalan selama 75 tahun. Hal ini dipertegas dalam pertemuan antara Presiden Prabowo Subianto dan Presiden Amerika Serikat Joe Biden di Gedung Putih, Washington D.C., Selasa (12/11).
Media pemerintah China melaporkan salah satu dari empat rumah sakit yang merawat korban mengatakan ada lebih dari 20 orang yang luka-luka yang mereka rawat.
Beijing menjadi merasa semakin terjebak di antara aliansi Rusia dan Korea Utara.
Tunjukkan lebih banyak