Meningkatnya ketidakpastian ekonomi dan tingginya biaya hidup di China membuat banyak pasangan muda menunda pernikahan.
Sekitar seratus orang Amerika dan Indonesia menghadiri pemutaran film horor “Siksa Kubur” di Washington, DC. Penyelenggara berharap film jadi sarana efektif untuk memperkenalkan Indonesia lebih luas.
Perempuan yang belum diungkap identitasnya itu telah mengalami pelecehan di dalam Universitas Sains dan Penelitian Teheran Azad yang bergengsi oleh anggota milisi Basij.
Imigrasi menjadi isu utama bagi para pemilih menjelang pemilihan umum yang akan digelar Selasa, 5 November.
Asap petasan memperburuk kualitas udara.
Serial ‘Law & Order: Special Victims Unit’ sudah mencapai musim penayangan ke-25 dan adalah drama primetime terlama di TV Amerika. Katakter utamanya, Kapten Olivia Benson, menjadi bagian penting masyarakat AS dan belum lama ini mendapat penghargaan dari Museum Nasional Sejarah Amerika di Washington.
Kerjasama riset orang utan antara Rutgers University, New Jersey dan Universitas Nasional, Jakarta, telah berlangsung sejak 2011.Ratusan mahasiswa melakukan riset di stasiun penelitian orang utan Tuanan, Kalimantan Tengah.Program akademis ini menjadi wadah pertukaran budaya di antara para mahasiswa.
Kelompok teater Fantasi Tuli, yang mayoritas digawangi oleh seniman dan kru dengan disabilitas pendengaran, mementaskan lakon “Senandung Senyap” di Jakarta. Mereka ingin mengajak semua pihak lebih peduli tentang bahasa isyarat, dan membuktikan kemampuan seni kelompok ini.
Tunjukkan lebih banyak