Jika Amerika gagal bayar (default) utang, kemungkinan besar akan menimbulkan konsekuensi yang berat.
Ini termasuk pengeluaran pertahanan sebesar $55 miliar.
VOA Headline News: Presiden Panama Kesampingkan Potensi Negosiasi dengan Trump tentang Kendali Terusan Panama Jumat, 27 Desember 2024, pukul 12.00 WIB
Sejumlah ekonom memproyeksikan seluruh lapisan masyarakat terutama kalangan menengah ke bawah akan terdampak kenaikan pajak pertambahan nilai (PPN) dari 11 persen menjadi 12 persen mulai tahun depan. Mereka mendesak pemerintah untuk membatalkan kebijakan tersebut.
Negara dengan perekonomian terbesar kedua di dunia itu mengalami kesulitan tahun ini, terutama karena krisis properti dan lemahnya permintaan domestik.
Perusahaan yang mengandalkan produk chatbot Grok ini mendapatkan dukungan dari kapitalis ventura Amerika Serikat, produsen chip NVIDIA dan AMD, serta dana investasi dari Arab Saudi dan Qatar.
Wacana dedolarasi kembali menggaung di antara negara anggota BRICS, kelompok geopolitik negara "emerging markets". Namun pengamat pesimistis, dolar akan bisa digantikan oleh mata uang lain, ataupun mata uang bersama.
Amerika, Senin (23/12) membuka penyelidikan terhadap kebijakan-kebijakan China atas industri semikonduktornya, karena kekhawatiran bahwa Beijing beralih ke “cara-cara anti-persaingan dan non-pasar yang luas” guna melemahkan perekonomian negara-negara lain.
Merger tersebut akan menjadikan Honda dan Nissan sebagai grup automotif terbesar ketiga di dunia berdasarkan jumlah penjualan kendaraan, setelah Toyota dan Volkswagen.
Tunjukkan lebih banyak