Habitat puma (singa gunung) di Los Angeles terancam oleh urbanisasi, pembangunan jalan raya dan risiko cuaca ekstrem yang meningkat. Sekarang ini sebuah proyek ambisius untuk hewan tersebut sedang digarap di bagian barat laut Los Angeles untuk mengurangi dampak aktivitas manusia terhadap mereka.
Perdagangan satwa liar ilegal menghasilkan sekitar 23 miliar dolar per tahun, menurut Departemen Keamanan Dalam Negeri AS. Bandara Los Angeles, sebagai salah satu pintu masuk perdagangan satwa, berupaya meningkatkan kesadaran publik lewat sebuah pameran.
Departemen Keamanan Dalam Negeri AS mengatakan perdagangan gelap satwa liar setiap tahun menghasilkan 23 miliar dolar. Wartawan VOA Angelina Bagdasaryan melaporkan mengenai pameran baru di Los Angeles yang mencoba menjelaskan praktik perdagangan tersebut.
Departemen Keamanan Dalam Negeri AS mengatakan perdagangan gelap satwa liar setiap tahun menghasilkan 23 miliar dolar. Wartawan VOA Angelina Bagdasaryan melaporkan mengenai pameran baru di Los Angeles yang mencoba menjelaskan praktik perdagangan tersebut. Berikut laporan selengkapnya.
Tak terlalu banyak satwa liar yang bisa diselamatkan dari ambang kepunahan. Tapi begitu populasi liar berhasil dipulihkan, program pemulihan ini menjadi catatan pelestari lingkungan di berbagai negara. Salah satunya adalah pemulihan populasi lynx Iberia, yang sempat hampir punah awal 2000-an.
Tunjukkan lebih banyak