Aliansi Margasatwa Kebun Binatang San Diego menyambut burung condor California yang ke-250 yang menetas di Taman Safari San Diego. Pasangan induknya adalah Xol-Xol dan Mexwe, pasangan burung condor California pertama yang dirawat manusia melalui Program Pemulihan Condor California pada tahun 1982.
Satu individu anak badak Jawa terekam kamera jebak di Taman Nasional Ujung Kulon. Kini, jumlah badak Jawa di Taman Nasional Ujung Kulon berjumlah 82 individu.
Maret hingga Mei adalah musim terbatas memancing kerapu raksasa "goliath grouper" di Florida. Ikan ini tadinya dilindungi, tapi oleh regulator di Florida dianggap populasinya telah cukup pulih. Tapi pelaku industri wisata selam setempat khawatir izin menangkap kerapu ini, terlalu gegabah diputuskan.
Dua harimau Sumatra dilepasliarkan di kawasan Taman Nasional Gunung Leuser. Pelepasliaran harimau ke habitatnya itu sebagai upaya dari konservasi.
Sekelompok ilmuwan menemukan spesies baru anakonda raksasa dalam perjalanan ke hutan hujan atau hutan tropis Amazon. Mereka mengatakan spesies ular tersebut mungkin yang terbesar yang pernah ada di dunia.
Di negara bagian Texas, Amerika Serikat, orang-orang membuat kloningan hewan peliharaan kesayangan mereka agar hewan yang identik secara genetis itu bisa hidup setelah hewan kesayangan mereka mati.
Tunjukkan lebih banyak