AS akan menyampaikan kepada Rusia bahwa tindakan timbal-balik Rusia adalah kunci untuk mencapai perdamaian.
Uni Eropa berkomitmen membangun kembali Gaza. Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa tersebut mendesak semua pihak untuk bekerja sama mencapai perdamaian abadi.
Presiden Amerika Serikat Donald Trump juga memperbarui rancangannya menjadikan Kanada negara bagian ke-51 AS.
Amerika Serikat, Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), dan organisasi HAM internasional mengecam keras Thailand karena memulangkan orang-orang Uighur ke China.
Kelompok garis keras Israel menyambut baik rencana Presiden Donald Trump untuk masa depan Gaza, yang meminta 2,3 juta warga kawasan itu meninggalkan wilayah yang terkepung tersebut. Mereka mengatakan mendorong emigrasi tidak melanggar hukum internasional. Warga Palestina sendiri menolak rencana itu.
Meski baru setahun beroperasi, truk makanan halal Flavor Hive telah mencuri perhatian di media sosial lewat konsep yang terinspirasi dari "walking tacos" dan cita rasa dari kombinasi berbagai budaya. Tim VOA mengajak Anda mengenal bisnis kuliner yang tengah viral di Amerika Serikat itu.
Pertemuan bilateral antara Presiden Prabowo Subianto dengan Sekretaris Jenderal Komite Sentral Partai Komunis Vietnam (PKV) Tô Lâm di Istana Merdeka, Jakarta,Senin (10/3) menghasilkan sejumlah kerja sama strategis khususnya di bidang pertahanan.
Para militan melukai masinis saat mereka merebut kendali atas kereta di wilayah pegunungan terpencil di Provinsi Balochistan, yang berbatasan dengan Afghanistan dan Iran.
Warga Greenland memberikan suaranya, Selasa (11/3) dalam sebuah pemilu yang sangat diperhatikan dunia internasional. Pasalnya, Presiden Amerika Serikat Donald Trump sempat menyatakan keinginannya untuk menguasai pulau kaya mineral tersebut.
Tunjukkan lebih banyak