Sampul depan tabloid satir Perancis “Charlie Hebdo” hari Rabu (14/1) kembali memicu kecaman warga Muslim, karena menyajikan karikatur yang menggambarkan Nabi Muhammad sedang menangis sambil membawa poster bertuliskan “Je suis Charlie” atau “Saya Charlie”.
Juru bicara Gedung Putih mengakui khilaf bahwa pemerintah AS tidak mengirim pejabat tinggi untuk menghadiri rapat umum di Paris hari Minggu (11/1).
Pengamanan ekstra di Perancis pasca aksi solidaritas terhadap korban terorisme. Tersangka teroris yang terlibat serangan di Perancis lari ke Suriah. Paus Fransiskus bertolak ke Filipina dan Sri Lanka. Festival memancing di sungai membeku di Korea Selatan.
Menlu John Kerry menepiskan kritik media mengapa para pejabat tinggi AS tidak menghadiri pawai solidaritas di Perancis hari Minggu (11/1).
Perancis mengerahkan 10 ribu tentara untuk meningkatkan keamanan di tempat-tempat ‘rawan’ setelah serangan teror maut pekan lalu di Paris.
Masyarakat internasional memberikan dukungan besar sejak kawanan bersenjata membunuh 17 orang selama tiga hari di ibukota Perancis.
Ia menegaskan bahwa kepergiannya ke Perancis adalah untuk mengukuhkan kembali solidaritas Amerika dengan sekutu tertua Amerika itu.
Presiden Perancis Francois Hollande memimpin demonstrasi besar-besaran di Paris Minggu (11/1) untuk menunjukkan solidaritas terhadap korban serangan teror pekan lalu.
Pemerintah AS akan menyelenggarakan KTT anti-teror di Washington bulan depan guna mencegah aksi kekerasan oleh para ekstrimis.
Aksi solidaritas itu menyusul aksi hening sehari sebelumnya yang diikuti lebih dari 700.000 orang guna menghormati ke-17 orang yang tewas akibat serangan teror terburuk di Perancis dalam lebih dari separuh abad ini.
Menurut pejabat-pejabat intelijen Turki, perempuan itu, Hayat Boumeddiene, masuk ke Turki 2 Januari dan mungkin telah melanjutkan perjalanan ke Suriah.
Tunjukkan lebih banyak