Para pejabat militer AS yakin serangan darat Israel ke Lebanon tidak akan terjadi dalam waktu dekat. Mereka juga bersikeras masih ada waktu untuk diplomasi.
Menlu RI Retno Marsudi mempertanyakan peran Dewan Keamanan PBB sembari menyinggung situasi di Gaza dan Lebanon, Rabu (25/9). "Semua mata tertuju pada Dewan (Keamanan PBB), yang dapat menghidupkan konflik lama ini jadi selamanya," singgung Retno di hadapan wakil negara-negara anggota DK PBB.
Presiden AS Joe Biden mengatakan perang besar-besaran masih mungkin terjadi di Timur Tengah. Pasukan Israel telah diperintahkan agar bersiap untuk kemungkinan serangan darat. Sementara, Inggris mendesak warganya segera keluar dari Lebanon.
Presiden AS Joe Biden mengatakan perang besar-besaran masih mungkin terjadi di Timur Tengah. Tentara Israel diperintahkan bersiap untuk kemungkinan serangan darat. Inggris mendesak warganya segera keluar dari Lebanon. Karlina Amkas menyampaikan laporannya.
Sekjen PBB Antonio Guterres menyebut makin banyak negara yang merasa bisa bertindak semena-mena tanpa takut dengan konsekuensi hukum.
VOA Headline News 09.00 WIB hari Rabu, 25 September 2024: Isu Gaza Jadi Pusat Perhatian di Awal Pertemuan PBB.
Sidang Majelis Umum PBB kembali berlangsung di markas PBB di New York. Indonesia kembali diwakili Menlu RI Retno Marsudi yang segera diangkat menjadi Utusan Khusus Sekjen PBB untuk isu air. Sementara Joe Biden memberi pidato terakhirnya sebagai presiden AS dalam forum ini.
Pidato Antonio Gutteres dalam Sidang Umum Tahunan PBB menyoroti sejumlah masalah perang, di mana ia menyebutkan Gaza, Lebanon, Ukraina, Sudan, serta konflik lainnya yang masih berkecamuk.
Pemimpin-pemimpin dunia berkumpul untuk sidang tahunan Majelis Umum PBB di markas PBB di New York mulai hari Minggu. Perang di Gaza, Sudan, dan Ukraina akan menjadi sorotan utama. Simak laporan VOA selengkapnya dari New York.
Hujan deras semalaman yang mengguyur Gaza menambah lebih banyak masalah bagi para pengungsi karena hujan deras membanjiri tenda-tenda, menghanyutkan beberapa di antaranya.
Tunjukkan lebih banyak