Tak hanya di Tanah Air, antusiasme jelang pemilu 2024 juga semakin terasa di Amerika Serikat. Relawan capres-cawapres di sejumlah negara bagian di AS mendeklarasikan dukungan terhadap paslon pilihan mereka dan untuk merebut hati pemilih diaspora.
Tak hanya di tanah air, antusiasme jelang pemilu 2024 juga semakin terasa di Amerika Serikat. Relawan capres-cawapres di sejumlah negara bagian di AS mendeklarasikan dukungan terhadap paslon pilihan mereka dan untuk merebut hati pemilih diaspora.
Beragam strategi dilancarkan tim pemenangan semua capres-cawapres untuk merebut suara diaspora Indonesia di Amerika Serikat. Tapi apakah diaspora Indonesia sudah merasa diperhatikan? Berikut laporan VOA dari Houston, New York, dan Washington DC.
Komposer sekaligus produser dan pianis asal Medan, Eunike Tanzil di Los Angeles, California belum lama ini berkolaborasi dengan penyanyi Laufey untuk menggarap lagu "Only Mine," yang diciptakan hanya dalam waktu 3 jam. Eunike menjadi produser asal Indonesia pertama yang berkolaborasi dengan Laufey.
Di episode kali ini, Nadira bertemu dengan John Kudos, desainer asal Indonesia, yang sudah berprestasi dan sukses di kota New York. Nadira juga mengunjungi pizzaria favorit oleh Spiderman.
Dalam Warung VOA edisi kali cak Supri dan ning Ane mengajak sampeyan jalan-jalan ke kawasan Orlando, Florida. Kami mengunjungi tempat latihan kelompok tari Putri Mandalika, sekaligus ngobrol dengan pendiri dan penari kelompok tari yang berusaha menampilkan tarian asli Indonesia di Florida.
Konsulat Jenderal RI dan Panitia Pemilu Luar Negeri di New York lakukan sosialisasi pemilu damai dengan perwakilan diaspora Indonesia. Acara ini untuk mencegah konflik antar masyarakat di tengah periode kampanye politik. KJRI akui tensi politik sempat memanas dalam pilpres 2019 lalu.
Meskipun diliputi berbagai ketidakpastian global, perekonomian dan sistem keuangan Indonesia dinilai oleh Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) cukup stabil pada 2023. Apa saja tantangan yang perlu diwaspadai pada tahun ini?
Diaspora Indonesia perempuan yang tergabung dalam organisasi "Srikandi Baltimore", mengadakan pagelaran budaya pertama di kota Baltimore. Yusuf Hustaman, pria asal Indonesia mengelola A&J’s Barbershop di La Plata, Maryland dan berbisnis minyak rambut, Ayeman.
Di episode kali ini, Nadira bertemu dengan Juju, mahasiswi S2 NYU Tisch di New York. Juju mengambil jurusan Arsip & Preservasi Gambar Bergerak dan di sini, Juju menjelaskan apa dan kenapa ia mengambil jurusan itu.
Tunjukkan lebih banyak