Trump menuding Kanada dan Meksiko gagal menghalau masuknya migran tanpa dokumen, serta menyalahkan kedua negara tersebut, dan China, atas masalah narkoba di Amerika Serikat.
Patel, yang selama masa jabatan pertama Trump menjabat sebagai penasihat Direktur Intelijen Nasional dan Menteri Pertahanan, sebelumnya mengusulkan agar peran FBI sebagai pengumpul informasi intelijen dihapus.
Kunjungan Presiden Taiwan Lai Ching-te Pasifik Selatan dengan persinggahan di Hawaii dan Guam memicu protes China.
Video tersebut memberi harapan sekaligus menunjukkan betapa sulitnya bagi Edan dan para sandera lainnya, kata Yael, ibu sandera.
Trump mengancam akan menutup pasar Amerika jika negara-negara anggota BRICS, yaitu Brazil, Rusia, India, China, Afrika Selatan, Mesir, Ethiopia, Iran, dan Uni Emirat Arab, tidak menggunakan dolar AS untuk perdagangan.
Kebijakan ini merupakan keputusan kedua dari dua langkah yang diambil Departemen Perdagangan pada masa pemerintahan Presiden Joe Biden tahun ini.
Meskipun Amerika Serikat tidak mengakui Taiwan secara diplomatis, tetapi menjadi pendukung internasional utama bagi Taipei.
Beijing says the United States returned four people to China as part of the deal
Presiden Meksiko Claudia Sheinbaum, Kamis (28/11) mengatakan bahwa dia tidak secara khusus membahas tarif dalam pembicaraan telepon dengan Presiden terpilih Amerika Donald Trump,setelah Trump mengancam akan menerapkan pajak impor 25 persen yang dinilai kontraproduktif dengan pakta perdagangan bebas.
Para investor mata uang kripto memiliki harapan besar dengan kembalinya Donald Trump ke Gedung Putih. Dalam kampanyenya, Trump menyatakan ia mendukung eksistensi mata uang digital tersebut.
Juru bicara Kementerian Pertahanan China Wu Qian, Kamis (28/11) bahwa interaksi militer China-Amerika Serikat harus didasarkan pada penghormatan terhadap kepentingan inti China.
Setelah membanjiri para pembeli dengan diskon liburan selama berminggu-minggu, para peritel kini bersiap-siap untuk acara puncak: pesta diskon Black Friday, yang masih dianggap sebagai awal resmi musim belanja liburan, dengan lebih banyak diskon dan fasilitas lainnya.
Tunjukkan lebih banyak