Tujuh pekan menjabat, Presiden Donald Trump akan memberikan pidato kenegaraan di hadapan Kongres AS. Sejumlah topik yang diperkirakan akan dibahasnya termasuk terkait perang di Ukraina dan Gaza, juga isu domestik.
Saat kebakaran besar terjadi di sekitar wilayah Los Angeles baru-baru ini, banyak warga memanfaatkan sebuah aplikasi ponsel untuk mendapat informasi terkini mengenai bahaya kebakaran. Aplikasi ini memakai beragam sumber data untuk memberikan informasi terinci dan terlokalisasi kepada penggunanya.
Presiden Trump siap menyampaikan pidato di depan Kongres Selasa (4/3) di mana isu Jalur Gaza dan Ukraina akan menjadi salah satu topik. Sementara di Indonesia, Presiden Prabowo mengatakan mulai Maret 2025 ia akan menggelontorkan 1-2 triliun rupiah per bulan untuk program Makan Bergizi Gratis.
Presiden AS Donald Trump siap sampaikan pidato di hadapan Kongres hari Selasa (4/3), di mana isu Gaza dan Ukraina diperkirakan akan disinggung. Sementara di Indonesia, Presiden Prabowo Subianto akan menggelontorkan Rp1-2 triliun per bulan untuk program Makan Bergizi Gratis mulai Maret.
Awali aktivitas pagi hari Anda dengan VOA This Morning bersama tim VOA langsung dari Washington, D.C. setiap Senin-Jumat. Program ni menghadirkan serangkaian berita dan informasi menarik dari Indonesia, Amerika dan dunia. VOA This Morning memastikan Anda terdepan dalam informasi.
Warga Muslim di Virginia makin mudah membeli makanan halal dengan dibukanya toko Ummah Market. Toko milik imigran Afghanistan ini menjual daging halal dan makanan siap santap serta produk-produk lain dari berbagai negara termasuk dari Indonesia. Tonton Kampung Amerika di acara Pojok Kampung, JTV.
Sebuah studio desain asal Bandung, Jawa Barat, mempekerjakan seniman disabilitas, khususnya penyandang ADHD, epilepsi, hingga spektrum autisme.
Gedung Dolby Theatre di Los Angeles kembali dipenuhi bintang-bintang Hollywood dan sineas dunia di malam penghargaan Academy Awards atau biasa disebut piala Oscars yang ke-97. Kejutan nama pemenang juga terjadi di antara nominasi yang difavoritkan dan diperkirakan oleh para pemerhati industri film.
Amerika Serikat dan Rusia disebut telah membahas situasi pengembangan nuklir di Iran, tetapi tanpa melibatkan Iran. Badan Pengawas Nuklir PBB (IAEA) pun mendesak agar ada keterlibatan langsung dengan Teheran, menyusul adanya peningkatan tajam jumlah uranium yang telah diperkaya di negara tersebut.
Tunjukkan lebih banyak