Tercapainya Target Vaksinasi dan Ancaman Gelombang Keempat
Banyak kemajuan telah dicapai dalam vaksinasi melawan Covid di AS lebih cepat dari target semula. Target vaksinasi seluruh orang dewasapun dimajukan dua pekan. Tapi selama empat pekan berturut-turut ada peningkatan kasus Covid, sehingga membuat ahli medis cemas akan adanya gelombang ketiga.
Episode
-
Maret 08, 2025
Laporan VOA untuk Metro TV: Tarik Ulur Tarif Amerika Serikat
-
Maret 07, 2025
Buka Puasa Antaragama di Gedung Kongres Amerika
-
Maret 06, 2025
Nasib Komitmen Transisi Energi Indonesia di Bawah Trump