Bisakah AS-China Capai Kesepakatan Saat KTT G20?
Pertentangan dagang AS-China seperti yang sempat disinggung Presiden RI Joko Widodo baru-baru ini bakal mendominasi KTT G20 di Argentina mulai Jum'at. Bila kedua pihak tak segera mencapai kompromi, hubungan dagang keduanya bisa terus memburuk dan berdampak pada perekonomian global.
Terkait
Episode
-
Maret 13, 2025
Wajah Toleransi di Kota Seribu Kelenteng
-
Maret 13, 2025
Donald Trump Tepis Ancaman Resesi Ekonomi di Amerika