Animasi Lukisan Van Gogh di Layar Lebar
Pembuatan “Loving Vincent”, dokumenter tentang pelukis Belanda, Vincent Van Gogh, menggunakan metode yang sangat unik dan rumit. Ini merupakan film animasi pertama di dunia yang seluruhnya terbuat dari 120 lukisan Van Gogh yang melibatkan lebih dari 60 pelukis. Simak liputan dari Gdansk, Polandia.
Episode
-
Maret 06, 2025
Ummah Market: Supermarket Halal Dengan Sentuhan Modern
-
Maret 06, 2025
Flavor Hive; Food Truck Makanan Halal Yang Viral