Memulihkan Kesehatan Psikis dengan Chromatherapy
- Ariadne Budianto
“Chromatherapy” untuk menyeimbangkan energi dalam tubuh, merupakan metode kuno yang kini marak diterapkan kembali berkat sejumlah penelitian Barat. Terapi ini diterapkan tidak hanya pada individu, melainkan juga pada komunitas. Saksikan suasana kamp pengungsi Al Shati di Gaza, Palestina.
Terkait
Episode
-
Januari 03, 2025
Unforgettable Chorus: Paduan Suara untuk Mereka dengan Demensia
-
Desember 27, 2024
Perumahan Unik Sajikan Pengalaman "Winter Wonderland" Khas New York
-
Desember 20, 2024
Parade Hollywood Jadi Wadah Pembelajaran Budaya Asli Diaspora di AS