Jumlah perempuan penghapal dan pembaca Al-Quran semakin banyak. Sebagian dari mereka pernah memenangkan kompetisi tingkat internasional. Namun, sangat sedikit publikasi bagi qariah. Kini banyak perempuan mengandalkan media sosial untuk mengunggah karya para qariah.
Di tengah dominasi laki-laki dalam industri teknologi, peran ilmuwan perempuan semakin besar dan mengubah paradigma. Hal itu pula yang dilakukan Ars-Vita Alamsyah, rekayasawan perempuan berdarah Indonesia yang kini bekerja di perusahaan industri antariksa SpaceX.
Tunjukkan lebih banyak