Saham-saham di bursa Wall Street berhasil rebound setelah tertekan pasca keputusan Inggris keluar dari Uni Eropa alias Brexit. Meski demikian Brexit dinilai akan terus mempengaruhi pasar Amerika, termasuk membuat Bank Sentral AS menunda kenaikan tingkat suku bunga tahun ini.