Upaya Menekan Dampak Lingkungan Penerbangan Komersial
Kesadaran lingkungan konsumen setahun terakhir meningkat, termasuk terkait dampak penerbangan komersial, yang diperkirakan aktivis dan analis menyumbang sekitar 2,5% emisi gas karbon global. Berbagai strategi pun ditempuh untuk menekan emisi, termasuk pemanfaatan bahan bakar hayati dalam avtur.
Episode
-
Februari 28, 2025
Pemanfaatan Limbah Kaca untuk Produk Kerajinan
-
Februari 27, 2025
Pro dan Kontra Rencana Penghapusan Uang Koin Satu Sen
-
Februari 25, 2025
Jurnalis Pengecek Fakta Perangi Informasi Palsu di Burkina Faso
-
Februari 21, 2025
Chicago Auto Show Tampilkan Mobil Listrik Serupa Mobil Bensin