Sinyalemen Mulai Melambatnya Laju Inflasi Jelang Akhir Tahun
Sejak Februari 2022, laju inflasi seperti tercermin dalam indeks harga konsumen AS tak banyak beranjak dari kisaran 8%. Ini menguatkan kekhawatiran bahwa inflasi akibat gangguan rantai pasok belum juga teratasi oleh kenaikan suku bunga oleh Bank Sentral. Data terbaru sedikit kurangi keresahan ini.
Episode
-
Maret 10, 2025
Pemberlakuan Tarif Amerika dan Prospek Perekonomian Tiongkok
-
Februari 24, 2025
Inflasi Kembali Menguat, Apa yang Bisa Dilakukan Trump dan the Fed?
-
Februari 17, 2025
Inflasi Kembali Meningkat, Warga Bepekerjaan Ganda Terdampak
-
Februari 10, 2025
Inflasi Kembali Mengancam, The Fed Urung Turunkan Suku Bunga?
-
Februari 03, 2025
Soal Suku Bunga, Federal Reserve Masih "Wait and See"