Setelah China, Apakah AS akan Kenakan Bea Impor untuk Indonesia?
Perseteruan dagang AS dan China, membuat gusar negara-negara dunia, termasuk Indonesia. Indonesia khawatir AS akan mengurangi defisit perdagangan dengan menghapus Indonesia dari daftar penerima GSP, keringanan bea masuk yang membuat produk Indonesia bisa dijual ke AS dengan harga kompetitif.
Terkait
Episode
-
Maret 13, 2025
Wajah Toleransi di Kota Seribu Kelenteng
-
Maret 13, 2025
Donald Trump Tepis Ancaman Resesi Ekonomi di Amerika
-
Maret 08, 2025
Laporan VOA untuk Metro TV: Tarik Ulur Tarif Amerika Serikat