No media source currently available
Sejumlah aktor di luar AS ditengarai kembali berupaya mempengaruhi hasil pilpres, pileg, serta pilkada serentak AS pada 5 November. Pejabat maupun ahli intelijen mencermati, pemain-pemain asing ini juga menggunakan metode baru.
Lihat komentar
Forum