Respons Warga AS terhadap Kecelakaan Pesawat Boeing 737 Max 8
Semakin banyak negara melarang sementara penerbangan pesawat Boeing 737 Max 8, setelah jatuhnya pesawat Ethiopia Airlines tak sampai lima bulan sejak jatuhnya Lion Air di Jakarta. Setelah Ethiopia, Indonesia, dan China, sejumlah negara lain ikut melarang terbang, termasuk Inggris dan Uni Eropa.
Terkait
Episode
-
Januari 07, 2025
Kebijakan Iklim Pemerintahan Kedua Donald Trump
-
Januari 06, 2025
Trump Tunjuk Dua Pebisnis sebagai Penasihat Timur Tengah
-
Januari 03, 2025
FBI: Pelaku Aksi Teror Tahun Baru di New Orleans Terilhami ISIS