Produk Kelapa Jadi Tren Makanan Baru di AS
Semakin banyak warga AS tertarik pada produk dan makanan sehat, dan jaringan peritel berupaya memenuhi permintaan ini dengan memperkenalkan produk-produk baru. Tahun ini, beragam produk berbasis kelapa menjadi salah satu yang paling populer di pasar makanan Amerika.
Terkait
Episode
-
Maret 11, 2025
Peternak Amerika Terdampak Pembekuan Dana Federal
-
Maret 10, 2025
Insektisida hingga Iklim Menekan Jumlah Kupu-Kupu di Amerika
-
Maret 07, 2025
Galangan Kapal Eropa Topang Perdagangan Gas Rusia