Perang Dagang Bisa Untungkan Samsung dan Rugikan Apple serta Huawei
Perang Dagang AS-China memukul ambisi Huawei menguasai pasar smartphone dunia, antara lain setelah ponsel barunya tak bisa gunakan versi penuh Android buatan Google. Pada saat yang sama, produsen ponsel AS Apple juga bergantung pada penjualan di China, yang konsumennya lebih meminati ponsel lokal.
Episode
-
Maret 14, 2025
Pembuatan Model 3-Dimensi dari Limbah Plastik
-
Maret 13, 2025
Inflasi di Amerika Melemah ke 2,8%, "Stagflasi" Terhindari?
-
Maret 12, 2025
Tarik Ulur soal Tarif Menekan Pemilik UMKM
-
Maret 11, 2025
Peternak Amerika Terdampak Pembekuan Dana Federal
-
Maret 10, 2025
Insektisida hingga Iklim Menekan Jumlah Kupu-Kupu di Amerika
-
Maret 07, 2025
Galangan Kapal Eropa Topang Perdagangan Gas Rusia