Penutupan Massal Toko Obat di AS dan Kekhawatiran Banyaknya "Gurun Farmasi"
Tingginya inflasi dan berbagai perkembangan lain memukul pemasukan toko obat, mulai apotek independen hingga toko jaringan farmasi besar. Perkembangan ini memaksa penutupan ratusan toko, yang dikhawatirkan memutus akses banyak komunitas kurang terlayani terhadap obat resep dan tanpa resep dokter.
Episode
-
Februari 28, 2025
Pemanfaatan Limbah Kaca untuk Produk Kerajinan
-
Februari 27, 2025
Pro dan Kontra Rencana Penghapusan Uang Koin Satu Sen
-
Februari 25, 2025
Jurnalis Pengecek Fakta Perangi Informasi Palsu di Burkina Faso
Forum