Pengamat AS Soroti Kunjungan Prabowo ke Pentagon
Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto Jumat lalu memenuhi undangan mitra kerjanya Menhan AS Mark Esper. Meski keduanya sepakat mempererat kerjasama militer kedua negara namun sebagian pengamat Amerika ragu modernisasi perangkat militer Indonesia bisa segera terwujud.
Episode
-
Maret 13, 2025
Donald Trump Tepis Ancaman Resesi Ekonomi di Amerika
-
Maret 08, 2025
Laporan VOA untuk Metro TV: Tarik Ulur Tarif Amerika Serikat