Peneliti Ragukan Kucing Bisa Tularkan COVID-19
Kemungkinan kucing tertular COVID-19 sudah diteliti dan sempat terbukti dengan tertularnya harimau dan singa di Kebun Binatang Bronx. Tapi apakah harimau dan singa tersebut saling menulari? Peneliti di China sempat menyimpulkan, kucing bisa saling menulari. Tapi hal ini diragukan peneliti lain.
Episode
-
Maret 14, 2025Pembuatan Model 3-Dimensi dari Limbah Plastik
-
Maret 13, 2025Inflasi di Amerika Melemah ke 2,8%, "Stagflasi" Terhindari?
-
Maret 12, 2025Tarik Ulur soal Tarif Menekan Pemilik UMKM
-
Maret 11, 2025Peternak Amerika Terdampak Pembekuan Dana Federal
-
Maret 10, 2025Insektisida hingga Iklim Menekan Jumlah Kupu-Kupu di Amerika
-
Maret 07, 2025Galangan Kapal Eropa Topang Perdagangan Gas Rusia