Pameran Elektronik Konsumen CES Asia Makin Marak
Pameran Elektronik Konsumen Asia, CES Asia 2018, digelar di Shanghai, Tiongkok, dan tampak ingin mengimbangi AS di bidang teknologi konsumen. Mirip pameran CES di Las Vegas, CES Asia di Shanghai juga menampilkan piranti keras dan piranti lunak terbaru yang diperuntukkan berbagai kalangan.
Episode
-
Februari 28, 2025
Pemanfaatan Limbah Kaca untuk Produk Kerajinan
-
Februari 27, 2025
Pro dan Kontra Rencana Penghapusan Uang Koin Satu Sen