Pameran Akhir Tahun di Taman Botani Nasional
- Ariadne Budianto
Miniatur kereta api, stasiun-stasiun kereta api dari seluruh Amerika, dan gedung-gedung ikonik Washington DC menjadi suguhan khas akhir tahun museum Taman Botani Amerika Serikat, rumah bagi 65 ribu tanaman dari seluruh dunia. Uniknya, semua replika terbuat dari tumbuhan. Simak dalam liputan VOA.
Episode
-
Maret 06, 2025
Ummah Market: Supermarket Halal Dengan Sentuhan Modern
-
Maret 06, 2025
Flavor Hive; Food Truck Makanan Halal Yang Viral