Organisasi Muslim Indonesia dan Warga Muslim Bagi Sembako untuk Komunitas di Silver Spring, Maryland
- Ian Umar
- Nia Iman Santoso
Masjid komunitas diaspora Indonesia di Silver Spring, negara bagian Maryland berupaya membantu warga yang membutuhkan. Bekerjasama dengan seorang anggota kepolisian di Montgomery County, masjid IMAAM, Indonesian Muslim Association in America, memberikan sembako kepada warga Muslim dan non Muslim.
Episode
-
Maret 13, 2025
Wajah Toleransi di Kota Seribu Kelenteng
-
Maret 13, 2025
Donald Trump Tepis Ancaman Resesi Ekonomi di Amerika