Optimisme Merespons Penjualan Ritel dan Pemasukan Perusahaan
Tingginya laju inflasi di AS tak juga menekan pembelanjaan konsumen, dengan data penjualan ritel terkini melebihi ekspektasi. Data ini mendapat respons positif di Wall Street, karena mengindikasikan masih sehatnya pembelanjaan konsumen, yang merupakan pendorong utama pertumbuhan ekonomi AS.
Episode
-
Februari 24, 2025
Inflasi Kembali Menguat, Apa yang Bisa Dilakukan Trump dan the Fed?
-
Februari 17, 2025
Inflasi Kembali Meningkat, Warga Bepekerjaan Ganda Terdampak
-
Februari 10, 2025
Inflasi Kembali Mengancam, The Fed Urung Turunkan Suku Bunga?
-
Februari 03, 2025
Soal Suku Bunga, Federal Reserve Masih "Wait and See"
-
Januari 27, 2025
Macet Berkurang Imbas Mobil Wajib Bayar Masuk Kota New York
Forum