Nelayan Cumi-Cumi di AS Terpukul Akibat Naiknya Suhu Air
Cumi-cumi menjadi salah satu andalan perikanan komersial di California dengan mayoritas cumi hasil tangkapan diekspor ke Asia dan Mediterania. Selama beberapa bulan terakhir, nelayan setempat mengalami kesulitan karena cumi menghilang dari perairan California Selatan akibat naiknya suhu air laut.
Episode
-
November 08, 2024
Usaha Daur Ulang Plastik Ciptakan Lapangan Kerja bagi Pengungsi
-
November 07, 2024
Inflasi Sekedar Melambat, Harga Tetap Tinggi
-
November 05, 2024
Otoritas Pasang Alat Pemantau Kualitas Udara di Sekitar Ibu Kota Kenya