Nala, Sang Kucing Milyarder
Akun medsos untuk hewan peliharaan merupakan sesuatu yang lumrah.Bisa dibilang, tren ini dimulai tahun 2012 oleh seekor kucing yang diselamatkan dari penampungan. Nala, salah satu kucing terpopuler di internet dengan pengikut lebih dari 4 juta, mengubah hidup pengadopsinya, mahasiswi asal Thailand.
Terkait
Episode
-
Maret 13, 2025
Kreator Konten Restoran Halal di Amerika
-
Maret 06, 2025
Ummah Market: Supermarket Halal Dengan Sentuhan Modern
-
Maret 06, 2025
Flavor Hive; Food Truck Makanan Halal Yang Viral