Menyumbangkan Toga Wisuda untuk APD
Walau tak ada wisuda, toga yang telah dipesan sejak awal tahun ajaran tidak terbuang sia-sia. Seorang asisten dokter di negara bagian Vermont mendirikan organisasi yang menerima sumbangan toga wisuda, untuk dijadikan Alat Pelindung Diri bagi 75 ribu lebih pekerja medis dan petugas garda depan di AS.
Episode
-
Maret 06, 2025
Ummah Market: Supermarket Halal Dengan Sentuhan Modern
-
Maret 06, 2025
Flavor Hive; Food Truck Makanan Halal Yang Viral