Menguatnya Persaingan antara Amazon dengan Alibaba
Banyak perusahaan AS yang sangat dominan di pasar domestik ataupun luar negeri kesulitan menjangkau konsumen China tanpa mitra lokal. Itu pula yang dialami raksasa ritel daring Amazon di China yang didominasi pemain lokal seperti Alibaba. Pada saat yang sama Alibaba memperluas layanannya ke AS.
Episode
-
Februari 28, 2025
Pemanfaatan Limbah Kaca untuk Produk Kerajinan
-
Februari 27, 2025
Pro dan Kontra Rencana Penghapusan Uang Koin Satu Sen
-
Februari 25, 2025
Jurnalis Pengecek Fakta Perangi Informasi Palsu di Burkina Faso