Konsumen dan Pemilik UKM AS Cemaskan Harga Telur yang Melangit
Sarapan dengan telur rebus atau telur mata sapi, hingga merayakan ulang tahun dengan kue tart menjadi semakin mahal di AS, karena harga telur setahun terakhir meningkat tajam. Apa yang berada di balik peningkatan hingga dua kali lipat lebih ini? Dan sejauh mana konsumen mengurangi konsumsi telur?
Episode
-
Maret 12, 2025
Tarik Ulur soal Tarif Menekan Pemilik UMKM
-
Maret 11, 2025
Peternak Amerika Terdampak Pembekuan Dana Federal
-
Maret 10, 2025
Insektisida hingga Iklim Menekan Jumlah Kupu-Kupu di Amerika
-
Maret 07, 2025
Galangan Kapal Eropa Topang Perdagangan Gas Rusia