Komunitas Kopi Multinasional Los Angeles
Pengusaha kopi asal Indonesia, Aldo Lihiang terjun ke bisnis kopi di Los Angeles, California. Aldo membangun usaha kopinya dengan merangkul para pengusaha kopi dan perusahaan penyangrai kopi yang ingin bermitra dengannya, sehingga terbentuklah sebuah komunitas kopi dari berbagai negara.
Terkait
Episode
-
Februari 14, 2025
Diaspora Indo Belanda di AS, Terhubung Kembali Melalui Kuliner Indonesia
-
Februari 07, 2025
Chef Indonesia Promosikan Bumbu Masakan Nusantara di Amerika Serikat
-
Januari 30, 2025
Miss Indonesia 2006, Jadi Tentara dan Perawat di Amerika Serikat