Komedi Situasi 'Halal in the Family'
- Patsy Widakuswara
Pelawak dan bintang TV AS asal India Aasif Mandvi menggunakan satir dan humor untuk mengajak warga AS mempertimbangkan kembali pandangan stereotip mereka tentang Muslim. Lewat komedi situasi berjudul “Halal in the Family,” Aasif menyampaikan pesan dengan tema khas AS yang penuh humor tapi serius.
Episode
-
Januari 02, 2025
Flu Burung Kembali Mengancam, Bahkan Menular ke Kucing
-
Januari 01, 2025
Melepas Negativitas Tahun Lama, Sambut Tahun Baru
-
Desember 31, 2024
Kelompok Relawan Muda Bersihkan Sampah di Pantai Somalia
-
Desember 30, 2024
Pameran Rumah Kue Jahe Meriahkan Nataru di New York
-
Desember 27, 2024
Laporan VOA untuk TVRI: Perayaan Natal di Amerika Serikat