Kampanye 'Water Up' Sehatkan Komunitas
- Ariadne Budianto
Menjelang akhir tahun, sejumlah komunitas sekitar Washington DC serempak melakukan kampanye pola makan minum sehat, yang digagas oleh George Washington University. Proyek "Water Up" mengajak warga meninggalkan kebiasaan konsumsi minuman bergula dan menggantinya dengan air. Ikuti liputan VOA.
Episode
-
Maret 06, 2025
Ummah Market: Supermarket Halal Dengan Sentuhan Modern
-
Maret 06, 2025
Flavor Hive; Food Truck Makanan Halal Yang Viral