Islam di AS: Bantuan Makanan Thanksgiving dari Komunitas Muslim AS
Banyak warga AS memperingati Thanksgiving sebagai hari berbagi, yakni membantu yang kurang mampu agar bisa merayakan Thanksgiving. Bantuan dari berbagai komunitas, termasuk komunitas Muslim, diwujudkan dalam berbagai bentuk, seperti membagikan bahan makanan Thanksgiving bagi yang kurang beruntung.
Episode
-
Maret 06, 2025
Ummah Market: Supermarket Halal Dengan Sentuhan Modern
-
Maret 06, 2025
Flavor Hive; Food Truck Makanan Halal Yang Viral