Intan Sahrini: Penata Rias Indonesia di Kota New York
Intan Sahrini, diaspora Indonesia yang telah menjadi penata rias sejak tahun 1997 di kota Bandung, harus belajar make-up lagi dari nol saat hijrah ke New York tahun 2014. Kegigihan dan sikap kerja Intan akhirnya membuahkan hasil, salah satunya dengan ikut terlibat di acara New York Fashion Week.
Terkait
Episode
-
Desember 19, 2024
Pasar Dadakan Akhir Tahun, Jual Berbagai Hadiah Unik dan Menarik
-
November 28, 2024
Berbisnis Distribusi Roti dan Kue Kering, Bekerja Dari Jam 3 Pagi