Ilmuwan AS Uji Coba Kapal Nirawak
Para peneliti di AS mengembangkan kapal nirawak yang bisa bergerak secara mandiri atau pun dikendalikan secara jarak jauh. Kapal yang masih dalam tahap uji coba ini bisa dimanfaatkan untuk melakukan tugas-tugas rumit di wilayah yang sulit dan berbahaya bagi manusia. Berikut laporan Helmi Johannes.
Episode
-
Maret 13, 2025
Inflasi di Amerika Melemah ke 2,8%, "Stagflasi" Terhindari?
-
Maret 12, 2025
Tarik Ulur soal Tarif Menekan Pemilik UMKM
-
Maret 11, 2025
Peternak Amerika Terdampak Pembekuan Dana Federal
-
Maret 10, 2025
Insektisida hingga Iklim Menekan Jumlah Kupu-Kupu di Amerika
-
Maret 07, 2025
Galangan Kapal Eropa Topang Perdagangan Gas Rusia