Siapa sangka foto yang ia tujukan untuk mengkritik akses utama kabupaten, Jalan Raya Serdang, yang kerap rusak, berlubang, banjir dan berlumpur akhirnya didengar pemerintah daerah setempat. Meski ditanggapi, namun ternyata pemda setempat mengkritik balik aksi Ummu Hani, dianggap "ingin ngetop dan cari sensasi". Bagaimana pendapat kalian?
Foto Satir Kritik Jalan Rusak, Pemda Perbaiki Tapi Sebut "Cari Sensasi"
Episode
-
Januari 11, 2025
Vlogger on The Road: Hidden gem! Ada Kampung Indonesia di Amerika
-
Januari 11, 2025
Peluncuran Beragam "Rideshare" Khusus Antar Jemput Sekolah