Forum Tanah Air di New York
Komunitas diaspora Indonesia di kota New York mendirikan lembaga nirlaba Forum Tanah Air. Forum ini bertujuan untuk menyumbangkan berbagai ide dan pemikiran untuk memecahkan berbagai masalah sosial, ekonomi dan politik di tanah air. Pengamat politik Rocky Gerung hadir dalam peresmian forum ini.
Terkait
Episode
-
Januari 30, 2025
Miss Indonesia 2006, Jadi Tentara dan Perawat di Amerika Serikat
-
Januari 30, 2025
Polemik New York Fashion Week ‘Indonesia Now’
-
Januari 24, 2025
Ditas Market Tawarkan Kuliner Khas Manado
-
Januari 10, 2025
Kebakaran di Los Angeles, Sejumlah Diaspora Indonesia Terdampak
-
Januari 09, 2025
Menjadi Lansia di Amerika, Bagaimana dengan Diaspora Indonesia?