Fasilitas Ibadah bagi Narapidana Muslim
Konstitusi AS menjamin kebebasan beribadah sesuai agama masing-masing. Inipun berlaku bagi mereka yang menjalani proses rehabilitasi di penjara. Bekerja sama dengan sejumlah organisasi Muslim setempat, semakin banyak lembaga pemasyarakatan yang memudahkan narapidana Muslim beribadah.
Terkait
Episode
-
Maret 13, 2025
Kreator Konten Restoran Halal di Amerika
-
Maret 06, 2025
Ummah Market: Supermarket Halal Dengan Sentuhan Modern
-
Maret 06, 2025
Flavor Hive; Food Truck Makanan Halal Yang Viral