Cuaca Ekstrem Menekan Produksi Minyak Zaitun Spanyol
Para petani Spanyol mengatakan suhu ekstrem mengakibatkan anjloknya produksi minyak zaitun di negara itu. Spanyol adalah produsen minyak zaitun terbesar di dunia dan rendahnya tingkat produksi ini terjadi di tengah naiknya permintaan global sehingga memicu lonjakan harga minyak zaitun dunia.
Episode
-
November 29, 2024
Kontroversi RUU Senjata Api bagi Korps Keselamatan Jalan Raya Nigeria
-
November 28, 2024
Antre Panjang hingga Badai Salju Tak Surutkan Minat Mudik Thanksgiving
-
November 27, 2024
Mengesampingkan Perbedaan Politik saat Hari Bersyukur Thanksgiving
-
November 26, 2024
Konversi Mobil ke Bahan Bakar Gas di Nigeria Masih Hadapi Kendala
-
November 25, 2024
Jutaan Warga Kota New York ‘Siaga Kekeringan’ Karena Waduk Kurang Air
-
November 22, 2024
Aplikasi Ponsel untuk Melacak Migrasi Burung di Kenya