Cagar Alam Penuh, Kenya Pindahkan Gajah dengan Alat Berat
Puluhan gajah dipindahkan dengan bantuan alat berat dan helikopter, dari Cagar Alam Mwea ke Taman Nasional Aberdare di Kenya, pada Senin (14/10) lalu. Hal ini dilakukan imbas populasi gajah di Cagar Alam Mwea telah melebihi kapasitas, serta untuk mengurangi konflik antara gajah & manusia.
Episode
-
Januari 26, 2025
Mengapa "Tornado Api" Bisa Terjadi di Karhutla Amerika?
-
Januari 25, 2025
Festival Adu Unta Terbesar di Turki, Tak Terkait Judi
-
Januari 23, 2025
Manfaatkan Lalat, UEA Ubah Sampah Makanan Jadi Bahan Bakar Pesawat
-
Januari 22, 2025
Trump Ragukan Gencatan Senjata Israel-Hamas, Sebut Gaza "Menarik"
Forum