Kasus Kejahatan Seksual Dokter Timnas Senam AS - VOA untuk Buser SCTV
- Alam Burhanan
Pekan ini, pengadilan di Amerika Serikat menjatuhi hukuman 175 tahun kepada Dr. Larry Nassar, dokter tim nasional senam AS. Nassar terbukti melakukan kejahatan seksual terhadap lebih dari 100 atlet senam, termasuk beberapa pemenang medali emas Olimpiade.
Episode
-
Januari 07, 2025
Kebijakan Iklim Pemerintahan Kedua Donald Trump
-
Januari 06, 2025
Trump Tunjuk Dua Pebisnis sebagai Penasihat Timur Tengah
-
Januari 03, 2025
FBI: Pelaku Aksi Teror Tahun Baru di New Orleans Terilhami ISIS