Buron Dua Minggu, Napi 'Spider-Man' di AS Berhasil Ditangkap Lagi
Pelarian Danelo Cavalcante (34)—napi yang kabur memanjat ala 'Spider-Man' dari Penjara Chester County, Pennsylvania—berakhir Rabu (13/9) pagi. Saat ia kabur 31 Agustus lalu, sipir baru sadar lebih dari sejam kemudian. Ia dihukum penjara seumur hidup atas pembunuhan mantan pacarnya pada 2021.
Episode
-
Januari 09, 2025
Kebakaran Hebat & Badai Salju Landa AS Bersamaan
-
Januari 08, 2025
Trump Wacanakan Ganti Nama Teluk Meksiko Jadi "Teluk Amerika"
-
Januari 08, 2025
Lebih dari 120 Tewas dan 180 Terluka Akibat Gempa di Tibet
-
Januari 07, 2025
Warga Ibu Kota AS Perang Bola Salju Saat Badai Musim Dingin